Merancang Masa Depan Makassar: Bappeda Kumpulkan Masukan untuk RPJMD 2025-2029

BeritaBenua.com —
Xia
Xiao HuliPenulis

MAKASSAR, Beritabenua - Dalam rangka menyusun Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) 2025-2029, Bappeda Kota Makassar menggelar Forum Konsultasi Publik pada Rabu, 5 Maret 2025, bertempat di Hotel Claro Makassar.

Forum ini menjadi ruang diskusi antara pemerintah kota dengan pemangku kepentingan terkait, termasuk akademisi dan perwakilan OPD. PJ Sekretaris Daerah Makassar, Irwan Adnan, yang turut hadir dalam forum ini menyampaikan bahwa proses perencanaan harus bersifat adaptif dan solutif terhadap perkembangan kota.

Sementara itu, Kepala Bappeda Makassar, A. Zulkifly, menekankan bahwa konsultasi publik ini merupakan upaya untuk memastikan RPJMD bukan sekadar formalitas, melainkan panduan strategis yang benar-benar bisa diimplementasikan.

Forum ini diharapkan mampu menghasilkan rumusan kebijakan yang lebih konkret, inovatif, dan berorientasi pada keberlanjutan pembangunan Makassar.

    Tim Editor

    Beritabenua
    BeritabenuaEditor

    Berita Terkait

    Cover
    Berita Terkini

    Pilah Jurnalis Saat Konferensi Pers, Polres Sinjai Dinilai Tutup Kran Informasi

    Arrang Saz 2 hari lalu

    Baca
    Cover
    Berita Terkini

    Berbeda Dari Tempat Lain, Aliansi Masyarakat Sinjai Justru Aksi Dukung UU TNI

    Arrang Saz 3 hari lalu

    Baca
    Cover
    Berita Terkini

    Memeriahkan Bulan Suci Ramadhan, Komunitas Pintu Literasi Berbagi Kasih Kepada Duafa

    Rara 3 hari lalu

    Baca
    Cover
    Berita Terkini

    SMSI Kaltara Kecam Pembunuhan Jurnalis Juwita

    Beritabenua 4 hari lalu

    Baca
    Cover
    Berita Terkini

    Ramadhan Penuh Makna, Srikandi PLN Icon Plus Berbagi Kebahagiaan dengan Anak Panti

    Beritabenua 4 hari lalu

    Baca

    Baru